Minggu, 12 Juli 2009

Keluarga Carlebur

Ini adalah nyata karena merupakan sahabat saya. Memang mereka tidak terkenal karena memang bukan selebritis, tapi keberhasilan dalam pendidikan membuat saya kagum dan salut. Jadi sebelumnya kuucapkan selamat kepada keluarga ini, terutama kepada sahabatku yang cantik dan cerdas. Diterima di program studi S2 untuk sang kakak dan S1 untuk sang adik dibidang biologi Universitas Cambrigde.

Siapakah mereka? Dengan ayah, F. Carlebur, berkebangsaan Belanda, Katolik dan memperoleh insinyur kimia 1978. Pada tahun 1987 menikahi seorang wanita peranakan Jawa yang lahir di Jawa Tengah, Buddha Kejawen (tradisi keluarga) dan juga merupakan insinyur kimia Universitas Diponegoro 1980. Seorang wanita yang masih kental akan kultur, tata krama budaya timur. Satu hal, karena pekerjaan sang suami yang harus merantau maka sekarang mereka berdomisili di Thailand.

Gadis yang pertama bernama Myrna, Agustus 1988. Saat SMA bersekolah di Bangkok Patana School, lulus 2006. Catatan prestasi yang ditorehkan, pada "0" level pada tahun 2004 mendapatkan 11 nilai A* dengan penghargaan Top in the World (2 subyek) dan Top in Thailand (3 subyek). Sedangkan pada "IB" (
International Baccalaureate) level pada tahun 2006 mendapatkan nilai penuh 45, dengan karya tulis kandungan kalsium di susu. Sarjana di bidang biokimia di Cambridge University 2009 dan sekarang masuk program master di bidang dan universitas yang sama.

Gadis yang kedua bernama Saskia, Mei 1991. Pada saat SMA, gadis ini juga bersekolah di Bangkok Patana School, lulus 2009. Catatan prestasi yang ditorehkan, pada "0" level pada tahun 2007 mendapatkan 11 nilai A* dengan penghargaan Top in the Wolrd (2 subyek) dan Top in Thailand (4 subyek). Sedangkan pada "IB" (
International Baccalaureate) level pada tahun 2009 mendapatkan nilai penuh 45, dengan karya tulis kandungan protein di serangga. Sekarang akan masuk kuliah di Cambridge University bidang biologi.

Kemampuan lain yang membuat saya takjub pada kedua gadis ini adalah kemampuan berbahasanya. Mereka mampu berbicara dalam bahasa Inggris, Indonesia, Tionghoa dan Jawa.

Khusus untuk putri Carlebur yang kedua, Saskia, mendapatkan beasiswa dari Yale University dan John Hopkins University (Amerika). Akan tetapi, dengan berbagai pertimbangan akhirnya Saskia memutuskan untuk memilih Cambridge University. Pertimbangannya antara lain segi kultur, keluarga dan persepsi akan kebersamaan dan keutuhan dalam perjalanan masa depan yang lebih pasti dan saling mendukung dalam mata rantai keluarga.

Apa yang menjadikan mereka spesial? Mereka berdiri diatas keaneka ragaman suku, agama, ras, budaya, lingkungan, dll. Dengan peranan seorang wanita sebagai istri sensasional dalam pendidikan kultur keluarga menghasilkan kekuatan magis untuk kesuksesan generasi penerus. Kekuatan magis yang berasal dari kultur budaya Timur Nusantara (Jawa) yang kental dalam pola pikir kehidupan sosial dan keluarga dengan penuh keharmonisan dan kedinamisan.

Apa perbedaan antara nilai prestasi diatas (prestasi di berbagai bidang) dengan nilai prestasi kompetisi (bidang khusus)? Mana yang lebih diprioritaskan dan lebih membanggakan bagi orang tua dan guru di sekolah?

Enjoy, peace and love from Sukra.

Related Posts by Categories



50 comments:

bodrox mengatakan...

speak less...

keren banget itu orang.
gua aja mo blajar english mati-matian belom bisa :(

DUNIAKITA mengatakan...

ho..ho...
apakabarnya ini bang, lama ga berkunjung nih..

suryowidiyanto mengatakan...

wah keren sekali

Panca mengatakan...

keluarga cemara tuh...

rental mobil mengatakan...

Keluarga Besar.

Rosmana A.P. mengatakan...

Increase your achievments!!! hehehe

Anonim mengatakan...

Seringkali pendidikan kita mengejar nilai-nilai dengan mengesampingkan kompetensi. Yang jelas, semangat dan kesungguhan mereka berdua pantas kita tiru

karila mengatakan...

As usual..
Postingan yang bagus bro...
Itu juga gambaran keluarga yang ingin aku capai suatu saat nanti..:)
Selain kesuksesan..tapi terutama kedekatan dan kebahagiaan bersama sebagai keluarga...
Dan postinganmu jadi motivasiku juga, karena keluarga yang aku bentuk juga berasal dari perbedaan keyakinan.. :)

Nyegik mengatakan...

wow keren buanget nih bukunya....jadi tertarik untuk membeli dan hunting...tapi kalo gag dapet boleh minta dong

Fanda mengatakan...

Menurutku, prestasi akademis bukanlah segalanya, justru yg aku salut motivasi dan semangat kedua gadis yg dilatar-belakangi oleh pendidikan moral dan budaya oleh ortunya. Itulah yg akan mendukung kesuksesan seseorang.

Bung Sigit mengatakan...

ga ada matinya deh..selalu menghadirkan sesuatu yang memberikan motivasi dan semangat..keren

Rosmana A.P. mengatakan...

selamat pagi juga mas! walau agak telat karena udah hampir siang... hehehe

Lala mengatakan...

Wah hebat banget mereka...
Keluarga Carlebur patut kita teladani!!

suzhu BITES mengatakan...

wuih...bener bro! aq stuju perbedaan bukan ukuran untuk tidak sukses...salut ma keluarganya

Rusli Zainal Sang Visioner mengatakan...

Kakak beradik dan keluarga yang luar biasa!, gadis pertama seumuran dengan saya dan yang kedua seumuran dengan adik saya :)

Ladybird mengatakan...

Hebat ya, mereka.
Mereka bisa jadi contoh bagi yang lain.

riky mengatakan...

wah keren baget...

Dudy Adityawan mengatakan...

Mereka bisa kita pun pasti bisa, mereka jg masih manusia kok bukan malaikat.. ayo semangat untuk berjuang agar bisa seperti mereka.. !!!

xamthone plus mengatakan...

wahhh,,,,
hebat banget tuh, semoga sukses selalu ya...!!
aminn

agen xamthone plus tangerang mengatakan...

hmmm....
memang penuh perjuangan yang sangat kuat untuk bisa mendapatkan itu semua,,,,

xamthone plus mengatakan...

wiss keren bnget nie.....
apa kah kita bisa seperti dy??
tentu sja asal kita ada kemauan n usaha.. hehe

jelly gamat mengatakan...

wihh... keren bnget......
wajib di jadikan contoh tu...
semoga kita semua bisa seperti tu,,,

kanker mengatakan...

keren oooe soob... salam knl yah

Technology Informasi mengatakan...

waaah hebat banget tuuh orang

Business And Finance mengatakan...

keren sekali

busana muslim mengatakan...

keluarga sejahtera nihh

obat tradisional batuk berdarah mengatakan...

keren banget
salam kenal ya pa

agen bola online mengatakan...

nice posting gan, keep sharing yo

taruhan bola online mengatakan...

lebih baik lagi sih kalo 2 2nya bagus

sundulbet mengatakan...

nice post gan :)

Judi Bola

Agen Taruhan

Thanks

Toko Ace Maxs mengatakan...

Informasi yang disajikan diwebsite ini bermanfaat banget gan. . thank's ya
Jangan lupa mampir balik

Obat Kolesterol Tinggi Tradisional mengatakan...

Terimakasih ya gan untuk semua informasinya. .
Nice juga desain blognya. . sukses terus

Obat Tradisional Demam Tifoid Pada Anak mengatakan...

Ijin nyimak nih gan. . mantap banget artikelnya
jangan lupa mampir balik ya, SuksesIjin nyimak nih gan. . mantap banget artikelnya
jangan lupa mampir balik ya, Sukses

Obat Herbal Disentri Alami Terbaik mengatakan...

Mantap dan keren banget nih artikelnya. . informasinya juga bermanfaat
Thank's ya gan, salam sehat

Obat Untuk Penyakit Gondok Beracun Tradisional Alami mengatakan...

Mantap infonya. . nice desain artikelnya
TOP deh, update terus ya, thank's

Obat Untuk Penyakit Bronkitis Secara Alami mengatakan...

Artikelnya mantap banget gan. . update terus ya
salam sehat dan sukses selalu. Terimakasih

Pengobatan Alami Insomnia mengatakan...

Mantap banget nih infonya sob, update terus ya
Salam sehat & Thank's

Obat Herbal Kaki Gajah Ekstrak Alami mengatakan...

Mantap banget gan artikelnya. . Update terus ya Informasi terbarunya
salam sehat & terimakasih

Obat Herbal Alami Gondongan mengatakan...

Artikelnya mantap banget gan. .
Kami tunggu ya artikel terbarunya, salam sehat

Obat Herbal Beri-Beri Secara Tradisional mengatakan...

artikelnya nice banget gan. TOP deh
semoga bermanfaat, terimakasih

Obat Herbal Penyempitan Pembuluh Darah Ekstrak Alami mengatakan...

artikelnya menarik banget gan. .
thank's ya, semoga bermanfaat

Obat Herbal Penyempitan Pembuluh Darah Ekstrak Alami mengatakan...

artikelnya menarik banget gan. .
thank's ya, semoga bermanfaat

Obat Herbal Radang Usus Besar Yang Efektif mengatakan...

Artikel yang mantap & menarik gan. .
thank's ya, salam sehat

Obat Herbal Untuk Paru-Paru Basah Yang Alami mengatakan...

Informasi & cerita yang disajikan sangat menarik dan bermanfaat gan. .
thank's ya

Obat Herbal Kanker Nasofaring Ekstrak Alami mengatakan...

Thank's infonya gan. . semoga bermanfaat

Obat Herbal Sakit Kepala Ampuh mengatakan...

Mantap banget gan infonya..

Obat Herbal Untuk Menurunkan Kadar Gula Darah mengatakan...

semoga cerita menarik dan informasi yang disajikan bermanfaat ya gan. .
terimakasih

Obat Untuk Penyakit Kista Ginjal Herbal mengatakan...

Mantap banget gan artikelnya.. menarik dan tentunya bermanfaat
thanks for sharing with us

Cara Pemesanan Ace Maxs mengatakan...

WOW., Ini Baru Informasi yang sangat berguna dan bermanfaat, sukses salalu. salam sejahtera.
http://t.co/03P08qqsmA
http://goo.gl/BEiPnW
http://acemaxscare.com/

Moviecamera21 mengatakan...

Mari buruan gabung ke moviecamera21.com
Banyak filem-filem terbaru yang di sediakan di sini jamin seru dan tidak mengecewakn teman-teman semua.
buran gabung www.moviecamera21.com
Dan banyak filem-filem keluar terbaru 2016 yang sudah di tayang kan ke bioskop kami buruan gabung teman...
https://www.moviecamera21.com


Makasih

Artikel Favorit dalam 1 minggu